Untitled Document

Beranda » Kamus - K » Kaktus

Arti Kata "Kaktus" menurut KBBI

kak·tus ntumbuhan yg termasuk suku Cactaceae,berbatang hijau lunak (berdaging) dan berduri, biasanya tumbuh di daerah panas dan kering;

--apunsiakaktus yg bentuknya spt sendok nasi, bundar panjang dan tajam, berwarna keabu-abuan;
--astrafitumkaktus yg bentuknya menyerupai bintang, bersegi-segi dng lekukan yg dalam menyerupai buah belimbing;
--bola emaskaktus yg berasal dr Meksiko, bentuknya spt gentong besar, berduri-duri besar, kuat, dan tajam, berwarna kuning keemasan; Echinocactus grusoni;
--ferakaktuskaktus yg berduri besar, kuat dan tajam yg memenuhi seluruh permukaan tubuhnya;
--sagnarakaktus yg berasal dr Arizona, Amerika Serikat, bentuknya bulat memanjang, tingginya mencapai 15 m, batangnya berwarna hijau, permukaannya berusuk-rusuk dan berduri pendek; Carnegica gigantea;

Kata "Kaktus" dalam Bahasa Inggris

n:
  • cactus (kaktus)

KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI