Untitled Document

Beranda » Kamus - S » Sadar

Arti Kata "Sadar" menurut KBBI

sa·dar
1 ainsaf; merasa; tahu dan mengerti: kita harus -- bahwa hidup ini penuh perjuangan;
2 vingat kembali (dr pingsan dsb); siuman: orang yg pingsan tadi kini sudah --;
3 vbangun (dr tidur): tengah malam dia -- dr tidurnya krn bermimpi buruk;

--hukumkesadaran untuk menegakkan hukum di dl kehidupan bermasyarakat;
--lingkungankesadaran untuk mengarahkan sikap dan pengertian masyarakat thd pentingnya lingkungan yg bersih, sehat, dsb;
--wisatakesadaran untuk mematangkan serta mengarahkan sikap dan pengertian masyarakat yg positif thd perkembangan kepariwisataan;

me·nya·dar v,
-arwahmengingat arwah (selamatan, biasanya pd bulan Syakban);

me·nya·dari vmenginsafi; mengetahui; merasai: semua insan harus - tanggung jawabnya;

me·nya·dar·kan v
1menjadikan (menyebabkan) sadar; menginsafkan; mengingatkan: Pemerintah harus selalu - penduduknya untuk melaksanakan program keluarga berencana;
2menjadikan (menyebabkan) ingat kembali (siuman, bantun): dokter berusaha - orang yg pingsan itu;

ter·sa·dar vsudah sadar (dr); terjaga; terbangun: saya - dr tidur krn adanya teriak orang di luar rumah;

pe·nya·dar·an nproses, cara, perbuatan menyadarkan: usaha - pasien yg gegar otak itu memerlukan waktu yg agak lama;

ke·sa·dar·an n
1keinsafan; keadaan mengerti: - akan harga dirinya timbul krn ia diperlakukan secara tidak adil;
2hal yg dirasakan atau dialami oleh seseorang;

- dirikesadaran seseorang atas keadaan dirinya sendiri;
- etnis Antrkesadaran seseorang bahwa kebudayaan suku bangsanya berbeda dng kebudayaan suku bangsa lain;
- hukum
1kesadaran seseorang akan nilai-nilai yg terdapat dl diri manusia mengenai hukum yg ada;
2kesadaran seseorang akan pengetahuan bahwa suatu perilaku tertentu diatur oleh hukum;
- kelaminkesadaran seseorang akan jenis kelaminnya;
- kelaskesadaran seseorang akan kedudukannya dl susunan tinggi-rendah di dl masyarakat;
- lingkunganpengertian yg mendalam pd orang seorang atau sekelompok orang yg terwujud dl pemikiran, sikap, dan tingkah laku yg mendukung pengembangan lingkungan;
- politikkesadaran dan pengetahuan orang mengenai kekuatan politik dl masyarakat;
- raskesadaran seseorang bahwa rasnya berbeda dng ras orang lain, biasanya dl arti bahwa sifat rasnya lebih unggul dp sifat ras orang lain;
- sekskesadaran kelamin;
- sosialkesadaran seseorang secara penuh akan hak dan kewajibannya sbg anggota masyarakat
sa·dar Ar n
1dada; bagian depan;
2permulaan; pendahuluan

Kata "Sadar" dalam Bahasa Inggris

adj:
  • aware (sadar, mengetahui, yg tahu, insaf, sedar)
  • conscious (sadar, sedar, bersemangat, bewust, insaf, disengaja)
  • sensible (bijaksana, yg berpikiran sehat, berakal sehat, arif, berpaham, sadar)
  • awake (sadar)
  • cognizant (sadar, yg mengetahui)
  • mindful (sadar, yg memperhatikan, berhati-hati)


v:
  • realize (menyadari, mewujudkan, sadar, memakbulkan, melakukan, memperlakukan)
  • come round (mampir, singgah, setuju, siuman kembali, sadar kembali, sadar)
  • become conscious (sadar, sadar kembali, siuman)
  • regain consciousness (sadar kembali, siuman kembali, sadar)
  • revive (menghidupkan kembali, menghidupkan, hidup kembali, bangun lagi, menjadi giat lagi, sadar)
  • shrug off (mengelak, menanggap enteng, tdk menghiraukan, tdk mengindahkan, sadar kembali, sadar)
  • awake (bangun, sadar, membangunkan, mengetahui)
  • recognize (mengakui, mengenali, mengenal, sadar, insaf, menghargai)
  • be aware (menyadari, sadar, mengetahui, memikiri, enga)
  • sense (merasakan, merasa, memperasakan, mengerti, sadar)
  • wise up (memberitahukan, menyadari, sadar)


phrase:
  • get it into one's head (sadar, insaf)

KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI