Untitled Document

Beranda » Kamus - I » Incar

Arti Kata "Incar" menurut KBBI

in·car vbidik;

meng·in·car v
1melihat sasaran dng memicingkan sebelah mata; membidik: ia bergaya di depan lensa seakan-akan sedang ~ harimau dng senapan;
2 kimelihat dan mem-perhatikan (mengawasi) dr jauh (dng maksud tidak baik, hendak mencuri, dsb): semalam tertangkaplah seorang pencuri ketika sedang ~ toko emas itu;
3 kisangat meng-inginkan; sangat menghendaki (kedudukan, barang, dsb): ia ~ kedudukan wakil ketua;

in·car·an nsasaran yg diincar
in·car nalat untuk membuat lubang pd kayu, besi, dsb; gurdi; bor (kecil); jara;

meng·in·car vmembuat lubang (pd kayu, besi) dng incar

Kata "Incar" dalam Bahasa Inggris

n:
  • drill (bor, latihan, gurdi, jara, incar, gerek)
  • borer (bor, incar, tukang bor)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI