Untitled Document

Beranda » Kamus - I » Iseng

Arti Kata "Iseng" menurut KBBI

iseng a
1merasa menganggur (tidak ada yg perlu segera dikerjakan);
2(berbuat atau mengerjakan sesuatu supaya jangan menganggur) sbg perintang-rintang waktu;
3tidak mau menganggur (rewel, suka mengganggu, suka omong, suka makan apa saja, dsb): krn tangan anak-anak yg -- , dinding sekolah itu penuh corat-coret;
4sekadar main-main; tidak bersungguh-sungguh;

iseng-iseng asekadar main-main saja (dp menganggur) untuk perintang-rintang waktu;

meng·i·sengi vmelakukan perbuatan iseng: ia sering ~ temannya yg pendiam itu

KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI