Untitled Document

Beranda » Kamus - A » Antre

Arti Kata "Antre" menurut KBBI

an·tre/antré/
1 vberdiri berderet-deret memanjang menunggu untuk mendapat giliran (membeli karcis, mengambil ransum, membeli bensin, dsb);
2 nantrean;

meng·an·tre vberdiri dl deretan memanjang sambil menunggu giliran untuk dilayani mengambil (membeli dsb) sesuatu;

an·tre·an nderetan orang, barang olahan, atau unit yg sedang menunggu giliran untuk dilayani, diolah, dsb;

peng·an·tre norang yg mengantre;

peng·an·tre·an nproses, cara, perbuatan mengantre

Kata "Antre" dalam Bahasa Inggris

n:
  • line (baris, garis, saluran, antre, deret, kawat)
  • queue (antre, baris)


v:
  • queue (antre, berantre)
  • line up (berbaris, antre, membariskan, memperderetkan, berderet-deret)
  • stand in line (antre, berantre)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI