Untitled Document

Beranda » Kamus - K » Komando

Arti Kata "Komando" menurut KBBI

ko·man·do n
1aba-aba; perintah: jangan bergerak dulu, tunggu --;
2 Milsatuan militer yg disiapkan dan diorganisasi sbg pasukan gerak cepat, terutama untuk menyerang dan segera lari dr suatu serangan;

me·ngo·man·do vmemberi perintah; memimpin (gerakan tentara dsb): disinyalir dialah yg ~ gerakan perlawanan itu;

me·ngo·man·do·kan vmengomando (akan);

pe·ngo·man·do·an nproses, cara, perbuatan mengomando: pengawasan dan ~ harus dilakukan dng teratur dan terarah

Kata "Komando" dalam Bahasa Inggris

n:
  • command (perintah, komando, aba-aba, pimpinan, kekuasaan, titah)
  • charge (biaya, tuduhan, cas, harga, ongkos, komando)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI