Untitled Document

Beranda » Kamus - N » Nikmat

Arti Kata "Nikmat" menurut KBBI

nik·mat
1 aenak; lezat: masakannya memang --;
2 amerasa puas; senang: -- rasanya tidur di kamar sebagus ini;
3 npemberian atau karunia (dr Allah): Allah telah memberi -- kpd manusia;

me·nik·mati v
1merasai (sesuatu yg nikmat atau lezat): kami ~ makan minum;
2mengecap; mengalami (sesuatu yg menyenangkan atau memuaskan): ~ hasil kemerdekaan;

pe·nik·mat norang yg menikmati (merasai, merasakan, mengecap, mengalami): mereka ~ puisi; ia memang seorang ~ hidup;

pe·nik·mat·an nproses, cara, perbuatan menikmati; pengecapan;

ke·nik·mat·an nkeadaan yg nikmat; keenakan; kesedapan; kesenangan: mengecap ~ peradaban modern

Kata "Nikmat" dalam Bahasa Inggris

adj:
  • enjoyable (yg menyenangkan, yg menggembirakan, nikmat)
  • comfortable (nikmat, enak, senang, sejuk hati, jenak, sreg)
  • comfy (nikmat, enak, senang, sejuk hati, jenak, sreg)
  • cosy (nyaman, nikmat, enak)
  • cozy (nyaman, nikmat, enak)


n:
  • comfort (kenyamanan, hiburan, lipur, kesenangan, kenikmatan, nikmat)
  • amenities (fasilitas, kenyamanan, nikmat, kenikmatan, kesenangan)
  • delectation (nikmat, lezat)
  • feast (pesta, hari raya, makan besar, pesta perjamuan, kenduri, nikmat)
  • grace (rahmat, keanggunan, gaya lemah gemulai, keapikan, sifat menyenangkan, nikmat)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI