Untitled Document

Beranda » Kamus - R » Rawan

Arti Kata "Rawan" menurut KBBI

ra·wan a
1rindu bercampur sedih; pilu; terharu;
2mudah menimbulkan gangguan keamanan atau bahaya; gawat;

be·ra·wan vmempunyai rawan; merasa rawan;

me·ra·wan vmerasa rawan thd;

me·ra·wan·kan vmenimbulkan rasa rawan (sedih, terharu, dsb): suaranya yg sedih sangat ~ hati orang yg mendengarkan;

ke·ra·wan·an nkeadaan rawan; perihal rawan: kebimbangan dan ~ hatinya terbayang pd mukanya yg murung
ra·wan amuda, lembut (tt tulang): tulang --;

--aritenoidtulang rawan yg berbentuk cangkul pd tenggorok
ra·wan, se·ra·wan numkata penggolong bilangan yg berarti selengkap (tt jala, jaring, kancing, dsb): ~ jala, satu jala
ra·wan ark nkendaraan; takhta -- ,tandu

Kata "Rawan" dalam Bahasa Inggris

adj:
  • sad (sedih, sayu, rayu, rawan, susah, gobar hati)
  • sorrowful (sedih, rayu, rawan, sayu)
  • upset (bingung, terganggu, kaget, rawan, buncah, tumpat)
  • mirthless (murung, tdk gembira, tdk riang, sedih, rawan, sayu)
  • nostalgic (rindu, rawan, yg kangen)
  • agitated (gelisah, tdk tenang, terganggu, rawan, kebat-kebit, rayu)
  • troubled (rawan, susah, penuh kesukaran, butek)
  • disturbed (terganggu, yg dikacau, yg diganggu, buncah, rawan)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI