Untitled Document

Beranda » Kamus - R » Rayah

Arti Kata "Rayah" menurut KBBI

ra·yah v,
me·ra·yah vmenjarah; merampok; merampas: gerombolan penjahat itu tidak segan-segan ~ harta korbannya;

me·ra·yahi vmerayah (banyak-banyak; berkali-kali): maling itu ~ ternak di Jawa Barat;

ra·yah·an n
1hasil rampasan (rampokan);
2sasaran merayah;
3rebutan: setelah ia meninggal, hartanya menjadi ~ saudara-saudaranya

KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI