Untitled Document

Beranda » Kamus - R » Rosok

Arti Kata "Rosok" menurut KBBI

ro·sok v,
me·ro·sok vmeraba; merogoh: ~ saku; ~ ikan,mencari ikan dng meraba-raba di antara batu-batuan;

me·ro·sok·kan vmemasukkan sesuatu (kaki) ke dl lubang: ia pun duduk serta ~ kakinya ke bawah meja rendah itu
ro·sok ? rongsok
ro·sok·an
nbarang-barang yg sudah rusak sama sekali; rombengan; rongsokan

KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI