Untitled Document

Beranda » Kamus - S » Salib

Arti Kata "Salib" menurut KBBI

sa·lib n
1dua batang kayu yg bersilang;
2 Kriskayu bersilang tempat Yesus dihukum orang Yahudi;
3tanda silang;
4 Katsyarat dng tangan yg menggambarkan tanda silang sbg pengungkapan doa: sebelum berdoa ia membuat tanda -- dng menggerakkan tangan dr dahi ke dada dan dr pangkal lengan kiri ke pangkal lengan kanan;

me·nya·lib vmenghukum mati pd kayu salib (tangan dan kaki orang yg dihukum direntangkan dng dipakukan pd kayu salib): pd zaman dahulu penguasa di Eropa - budak-budaknya yg bersalah;

me·nya·lib·kan vmenyalib;

pe·nya·lib norang yg menyalib;

pe·nya·lib·an nproses, cara, perbuatan menyalib: riwayat - Yesus telah difilmkan

Kata "Salib" dalam Bahasa Inggris

n:
  • cross (salib, kayu salib, palang, campuran, persilangan, beban)
  • rood (potongan tanah, salib)
  • criss-cross (silang, salib)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI