Untitled Document

Beranda » Kamus - W » Wesel

Arti Kata "Wesel" menurut KBBI

we·sel/wésel/ n
1surat pos untuk mengirimkan uang;
2surat pembayaran yg dapat diuangkan ke bank oleh pemegangnya;

--bankwesel yg ditarik oleh suatu bank atas bank lain;
--bayarjanji tertulis yg ditandatangani oleh pembuatnya agar pd tanggal yg ditetapkan atau pd waktu yg akan datang dan atas permintaan tertentu membayarkan sejumlah uang;
--cekalat pembayaran berupa surat berharga, dapat ditukarkan dng uang;
--luarwesel yg ditarik oleh negara, tetapi pembayarannya dilakukan di negara lain;
--tagihjanji tertulis yg tidak bersyarat, dibuat oleh pihak yg satu untuk pihak yg lain, ditandatangani oleh pihak pembuatnya, untuk membayar sejumlah uang atas permintaan atau pd suatu tanggal yg ditetapkan pd masa yg akan datang kpd pihak yg memerintahkan atau membawanya;
--tunaiwesel yg langsung dibayarkan atas penunjukan
we·sel/wésel/ nkonstruksi batang-batang rel kereta api yg bercabang (bersimpangan) tempat memindahkan arah jalan kereta api

Kata "Wesel" dalam Bahasa Inggris

n:
  • money order (wesel, poswesel)
  • draft (konsep, draf, anggitan, naskah isi, konsepsi, wesel)
  • bill (tagihan, rekening, bon, rancangan undang-undang, rang undang-undang, wesel)
  • switch (saklar, tombol, cambuk, ranting, rotan, wesel)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI