Untitled Document

Beranda » Kamus - C » Cemara

Arti Kata "Cemara" menurut KBBI

ce·ma·ra n
1secekak bulu kuda (lembu, kerbau, dsb) yg dipakai sbg hiasan pd tombak dsb,
2secekak bulu ekor kuda dsb yg diberi tangkai untuk berkipas, mengusir lalat, dsb;
3secekak rambut yg dipakai untuk memperbesar konde atau sanggul;
4benda yg rupanya spt bulu ekor kuda atau lembu (msl bulu pd buah jagung)
ce·ma·ra npohon yg berbatang tinggi lurus spt tiang, daunnya kecil-kecil spt lidi; eru; Casuarina eqnisetifolia;

--kipastumbuhan ruyung yg daunnya berwarna hijau tua, mirip sisik dan tumpang-menumpang, kayunya keras, runjungnya kecil

Kata "Cemara" dalam Bahasa Inggris

n:
  • pine (pinus, cemara, pohon pinus, pohon cemara)

KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI