Untitled Document

Beranda » Kamus - C » Cukur

Arti Kata "Cukur" menurut KBBI

cu·kur v,
ber·cu·kur v
1memotong (membersihkan) janggut (cambang) sendiri dng pisau cukur;
2sudah dicukur (tt janggut dsb);

men·cu·kur v
1memotong (membersihkan) rambut dsb dng pisau cukur: ia sedang ~ janggut; sudah satu minggu Ayah tidak ~ kumisnya;
2 kimengalahkan benar-benar lawannya (tanpa perlawanan yg seimbang), terutama dl permainan sepak bola: kesebelasan itu ~ habis-habisan kesebelasan lawannya pd pertandingan kemarin;

pen·cu·kur n
1tukang cukur;
2alat untuk mencukur;

pen·cu·kur·an nproses, cara, perbuatan mencukur

Kata "Cukur" dalam Bahasa Inggris

n:
  • shaving (cukur, pencukuran)
  • razor (pisau cukur, cukur)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI