Untitled Document

Beranda » Kamus - D » Digit

Arti Kata "Digit" menurut KBBI

di·git n
1letak angka pd bilangan: 682 adalah bilangan tiga --;
2angka Arab dr 0-9; setiap angka yg terdapat dl deret angka yg tidak merujuk kpd sistem desimal, msl nomor telepon;

--binerdigit berdasar dua (tt bilangan pd sistem bilangan;
--ujidigit yg secara aritmetik berhubungan dng data lainnya yg dapat digunakan untuk menguji ketepatan data tsb

KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI