Untitled Document

Beranda » Kamus - D » Diskriminasi

Arti Kata "Diskriminasi" menurut KBBI

dis·kri·mi·na·si npembedaan perlakuan thd sesama warga negara (berdasarkan warna kulit, golongan, suku, ekonomi, agama, dsb);

--kelaminpembedaan sikap dan perlakuan thd sesama manusia berdasarkan perbedaan jenis kelamin;
--rasanggapan segolongan ras tertentu bahwa rasnya itulah yg paling unggul dibandingkan dng golongan ras lain; rasisme;
--rasialpembedaan sikap dan perlakuan thd kelompok masyarakat tertentu krn perbedaan warna kulit;
--sosialpembedaan sikap dan perlakuan thd sesama manusia berdasarkan kedudukan sosialnya;

men·dis·kri·mi·na·si vmelakukan atau membuat diskriminasi: di negara kita masih banyak pola tingkah laku sosial yg ~ perempuan

Kata "Diskriminasi" dalam Bahasa Inggris

n:
  • discrimination (diskriminasi, pembedaan, pemisahan, sifat memilih-milih, perbedaan)

KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI