Untitled Document

Beranda » Kamus - E » Ekstra

Arti Kata "Ekstra" menurut KBBI

eks·tra-/ékstra/ bentuk terikatdi luar: ekstrakurikuler;
eks·tra/ékstra/ n
1tambahan di luar yg resmi: gaji --;
2sangat; luar biasa: rute tsb tergolong -- berat krn melewati rimba belantara;

--hati-hatihati-hati sekali: usaha menjinakkan bom itu harus dilakukan secara -- hati-hati;
--keraslebih dr keras: polisi harus bekerja -- keras mengungkap kasus pembunuhan itu

Kata "Ekstra" dalam Bahasa Inggris

adj:
  • extra (tambahan, ekstra)
  • more (lebih banyak, lagi, ekstra)
  • additional (tambahan, ekstra, sambilan)
  • supplementary (tambahan, ekstra)
  • accessory (tambahan, ekstra, yg sekongkol, yg membantu berbuat jahat)
  • odd (aneh, ganjil, gasal, ekstra, lebih banyak, tak tetap)
  • supernumerary (cadangan, ekstra)
  • extraordinary (luar biasa, ekstra, luar batas, azmat)
  • special (khusus, spesial, istimena, teristimewa, luar biasa, ekstra)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI