Untitled Document

Beranda » Kamus - E » Energi

Arti Kata "Energi" menurut KBBI

ener·gi/énérgi/ n Fiskemampuan untuk melakukan kerja (msl untuk energi listrik dan mekanika); daya (kekuatan) yg dapat digunakan untuk melakukan berbagai proses kegiatan, msl dapat merupakan bagian suatu bahan atau tidak terikat pd bahan (spt sinar matahari); tenaga;

--atom Fisenergi yg diperoleh dng peleburan nuklir; tenaga atom;
--bebassebagian dr energi potensial yg dilepaskan dan dipakai untuk pekerjaan yg berguna;
--bersihsejumlah energi yg terkandung dl cadangan tubuh atau dl hasil produksi, msl lemak badan, protein tubuh, air susu, telur, wol, atau tenaga;
--geotermal Geopanas yg terdapat di dl bumi yg digunakan sbg pembangkit tenaga;
--inti Fisenergi yg dilepaskan oleh pembelahan inti atau paduan inti;
--kinetik Fisenergi yg disebabkan oleh gerak suatu massa; tenaga gerak;
--kotorenergi yg terkandung dl bahan makanan yg dapat dimanfaatkan oleh binatang;
--mataharisumber utama energi atmosfer yg penyebarannya di seluruh muka bumi merupakan pengendalian yg besar thd cuaca dr iklim, selain berpengaruh thd tanaman dan binatang;
--mekaniskekuatan yg mampu menggerakkan atau memindahkan bagian-bagian rangkaian peralatan;
--metabolismejumlah energi yg didapat dr bahan makanan dan digunakan untuk metabolisme;
--nuklirtenaga yg dikaitkan dng reaksi nuklir;
--potensialenergi yg ada pd suatu benda krn letak benda itu dl medan gaya;
--putartenaga yg ditimbulkan dng pemutaran sesuatu;
--tekantenaga yg ditimbulkan dng penekanan sesuatu

Kata "Energi" dalam Bahasa Inggris

n:
  • energy (energi, tenaga, gaya, daya, kekuatan, kesigapan)
  • steam (uap, kukus, uap air, setom, tenaga, energi)
  • gumption (kecerdasan, kecerdikan, inisiatip, energi)
  • pep (semangat, kekuatan, energi, tenaga)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI