Untitled Document

Beranda » Kamus - E » Erang

Arti Kata "Erang" menurut KBBI

erang/érang/ nhitam; biru kehitam-hitaman
erang/érang/ a,
erang-erot amencang-mencong; erot benyot; menyerong-nyerong;

me·nge·rang vmembuat benyot
erang nkeluh atau rintih (krn kesakitan);

meng·e·rang vmengeluh (merintih) krn kesakitan: semalam-malaman ia ~ krn kakinya luka parah;

erang·an nhasil mengerang

Kata "Erang" dalam Bahasa Inggris

adj:
  • dark blue (biru tua, erang)
  • black (hitam, erang, yg menyedihkan)


n:
  • groaning (rintihan, suara mengerang, suara merintih, erang)
  • moaning from pain (erang)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI