Untitled Document

Beranda » Kamus - G » Gerobyak

Arti Kata "Gerobyak" menurut KBBI

ge·rob·yak Jw ntiruan bunyi bilik bambu dsb roboh;

ge·rob·yak·an v
1berbunyi gerobyak-gerobyak;
2 kiberbuat sesuatu dng terburu-buru sehingga menimbulkan suara gaduh;
3 kiberbuat sesuatu dng terburu-buru krn timbulnya sesuatu yg tidak terduga-duga dan sifatnya sangat mendesak; tergesa-gesa kebingungan

KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI